Polres Mamasa Laksanakan Rapat Lintas Sektoral

HAK SUARA
20 Des 2023 14:42
Ragam 0 166
2 menit membaca

Mamasa, liputan4.com _ bertempat di kabupaten ini yang indah dengan suasana yang kondusif pukul 10.31 WITA Rabu 20 Desember 2023 telah berlangsung kegiatan rapat lintas sektoral.

Lebih lanjut bertempat di aula Res,Mamasa dengan di hadiri oleh Kapolres mamasa Akbp agus dwiyanto S.i.K,Kabag ops Polres Mamasa AKP DEDI YULIANTO,. S.H. MH,Lettu Inf Makmur(Kasdim 1428/Mamasa) ,Muh.Siddiq SH(Kasubsi EKMON PPS mewakili Kejari Mamasa),Drs.Imanuel(Asisten 2)
f.Nawir(Kasatpol PP) ,(Kemenag) ,Hesron Lullulangi(Camat Mamasa) ,(Lurah) ,Seluruh kepala Desa kecamatan Mamasa,Para Staf Polres Mamasa ,Rapat lintas sektoral berlangsung dengan keadaan kondusif.

Kegiatan rapat lintas sektoral ini membahas tentang Susana aman dan nyaman di kabupaten ini dengan sistem coling sistem dalam menyambut rangkaian kegiatan natal dan tahun baru.

Dan untuk diketahui bersama suasan kabupaten Mamasa yang mayoritas menganut agama Nasrani ini dalam 4 bulan terakhir,situasi harkamtibas nya masih terjaga dan kondusif, sesuai dengan anlisia media yang berada di kabupaten ini, warga banyak datang berdatangan ke tempat tempat pariwisata di kabupaten untuk melaksanakan liburan ataw melapas penat bersama

Pimpin Res Mamasa, Akbp Agus Dwiyanto mengatakan “kegiatan ini demi menciptakan keadaan kenyamanan warga dan masyarakat,dimana kita menghadapi massa kampanye sibtahun politik dan harus memisahkan tentang kemanan warga dan masyarakat yang melaksanakan suka cita untuk menghadapi natal dan tahun baru tentunya, ucapnya.

Akbp Agus Dwiyanto juga menambahkan” tentunya situasi ini perlu kita evaluasi dan bekerja bersama steck holder dengan sistem coling sistem agar kegiatan kegiatan yang berada di kabupaten ini tetap terjaga dan terkendali, ujarnya.

Terima kasih atas kunjungan Anda dan membaca berita dengan judul: Polres Mamasa Laksanakan Rapat Lintas Sektoral Wartawan: Arif

Tidak ada komentar

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

x
x